Kalimat sepi itu berkhayal sendiri, entah terdiri dari kata-kata apa. Sampai-sampai tak satupun huruf yang bisa kutafsirkan. Kupikir bahwa sepanjang perjalanan hidupku hingga nanti Malaikai Izrail menjemput, merupakan proses belajar. Belajar menjadi manusia, belajar
menjadi hamba-NYA.
Apa saja yang dipelajari?? Hhmmm...banyak... ada bab yang membahas tentang "kesabaran", "keikhlasan", "kejujuran", "keyakinan", dan masih banyak lagi. Siapa yang mengajarkan?? ooh.. tentu saja DIA...sang Maha Guru, sang Maha Mengetahui... pemilik seluruh ilmu di langit dan di bumi...
Apa saja yang dipelajari?? Hhmmm...banyak... ada bab yang membahas tentang "kesabaran", "keikhlasan", "kejujuran", "keyakinan", dan masih banyak lagi. Siapa yang mengajarkan?? ooh.. tentu saja DIA...sang Maha Guru, sang Maha Mengetahui... pemilik seluruh ilmu di langit dan di bumi...